PARIWARA

Sign up for PayPal and start accepting credit card payments instantly.

OK

Rabu, Desember 26, 2012

Mesin Penanganan Pascapanen Kopi

Beberapa mesin yang dapat digunakan dalam penanganan pascapanen kopi : 
1) Mesin Pengupas Kulit Buah Kopi (Pulper). Fungsinya mengupas biji kopi dalam proses pengolahan cara basah dan semi basah. 
2) Mesin Pencuci biji Kopi. Fungsinya melepas lapisan lendir dan membersihkan benda asing di permukaan kulit tanduk. 
3) Mesin Pengering. Fungsinya mempercepat proses difusi air sehingga aman disimpan dan tetap memiliki mutu yang baik sampai tahap proses pengolahan selanjutnya. 
4) Mesin Pengupas Biji Kopi Kering. Fungsinya memisahkan kulit buah kering, kulit tanduk dan kulit ari sehingga diperoleh biji kopi pasar yang bersih dan bermutu baik (hulling). 
5) Mesin Sortasi Biji Kopi. Fungsinya meningkatkan produktivitas kerja sortasi manual. Biji kopi terkumpul dalam beberapa ukuran yang seragam berdasarkan tingkatan mutunya. Kompertemen 1 berupa biji kecil; II biji sedang; III biji besar dan kompertemen IV biji ekstra. 

Sumber: www.deptan.go.id

Menerima:
JASA OLAH DAN ANALISIS DATA PENELITIAN
Cepat, Murah, dan Terpercaya !

Tidak ada komentar:

Posting Komentar